Desa Bojongmurni – Pemerintah Desa Bojongmurni telah menyalurkan dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap 1 tahun 2023 untuk kelompok penerima manfaat (KPM). Penyaluran BLT tahap 1 dilakukan pada Jumat pagi, 05-05-2023, di Aula Rapat Kantor Desa Bojongmurni. Para penerima manfaat yang hadir, serta Pendamping Desa, Babinmas dan Babinsa, melengkapi acara […]
Adeas
Diawal tahun 2023 tepatnya pada kamis (19/01/2023), Para Kepala Desa mengikuti acara pra-musrenbang tingkat Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor untuk rencana pembangunan di tahun 2024, dalam kesempatan tersebut Kepala Desa Bojongmurni terlihat duduk berdampingan dengan Kepala Desa Banjarwaru di kursi paling depan para peserta rapat. Selain para kepala desa, perwakilan dari […]
Bojongmurni, Dengan persiapan yang terbilang singkat akhirnya kegiatan Gerebeg Sampah di Sungai Cikereteg Desa Bojongmurni sukses diselenggarakan dan membawa perubahan mencolok jika dibandingkan kondisi sebelumnya saat banyak sampah yang tersangkut dibanyak titik aliran sungai pembatas antar dua desa tersebut. Gerebeg Sampah inisiatif Pemdes Bojongmurni bekerja sama dengan Pemerintah Desa Jambuluwuk […]
Bojongmurni – Akan melibatkan berbagai lembaga dan komunitas Pemdes Bojongmurni persiapkan kebutuhan kegiatan di Gerebeg Runtah guna memperingati Hari Peduli Sampah Nasional, mulai dari titik lokasi hingga kebutuhan akomodasi, mengingat hari ini (19/03) adalah 1 hari menjelang waktu digelarnya kegiatan bersih-bersih sungai tersebut. Kegiatan akan dimulai pada pukul 8:00 WIB […]